PPDB

Penerimaan Peserta Didik Baru yang selanjutnya disingkat PPDB adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh Satuan Pendidikan sebelum pelaksanaan proses pembelajaran awal tahun di Satuan Pendidikan dimulai. PPDB pada Satuan Pendidikan Sekolah Menengah Atas, Satuan Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan, Satuan Pendidikan Khusus, dan Pendidikan Layanan Khusus merupakan kewenangan dan tanggung jawab dari Pemerintah Provinsi melalui Dinas …

Penerimaan Peserta Didik Baru Jenjang SMA, SMK, SLB Provinsi Jawa Timur Tahun 2022 Read More »

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang   Penerimaan Peserta Didik Baru yang selanjutnya disingkat PPDB adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh Satuan Pendidikan sebelum pelaksanaan proses pembelajaran awal tahun di Satuan Pendidikan dimulai. PPDB pada Satuan Pendidikan Sekolah Menengah Atas, Satuan Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan, Satuan Pendidikan Khusus, dan Pendidikan Layanan Khusus merupakan kewenangan dan tanggung …

Petunjuk Teknis Pelaksanaan PPDB SMA, SMK, dan SLB Prov. Jatim Tahun Pelajaran 2022/2023 Read More »

Dalam rangka pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik baru (PPDB) Jenjang SMA dan SMK Negeri Tahun 2021 di Provinsi Jawa Timur, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur melalui UPT. Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan akan menyelenggarakan “sosialisasi PPDB jenjang SMA/SMK Negeri tahun 2021”. Berikut informasi yang dapat diunduh.

Berikut adalah Permendikbud Nomor 44 Tahun 2019 tentang PPDB (Penerimaan Peserta Didik Baru)   Berikut adalah PPT Permendikbud Nomor 44 Tahun 2019 tentang PPDB oleh Dr. Chatarina Maulina, SH., SE., M.H (Staf Ahli Bidang Regulasi Pendidikan dan Kebudayaan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan)  

Scroll to Top