

Dari Operator SMA menjadi Koordinator Operator sekabupaten Tuban
Selasa (6/2/2024) Musyawarah Kerja Operator Sekolah SMA-SMK sekabupaten Tuban reorganisasi pengurus. Dalam reorganisasi tersebut Bapak Arruman, operator dapodik SMAN 1 Singgahan masuk ke dalam jajaran pengurus


Selamat Menikmati Masa Purnatugas, Bapak Wihadisono
Memasuki masa pensiun menjadi fase sakral kehidupan seseorang. Ada kebanggaan tersendiri karena berhasil menunaikan tugas sebagai abdi negara. Di sisi lain terselip berat hati harus


SMAN 1 Singgahan Tuan Rumah MGMP PAI Kabupaten Tuban
Sabtu 3 Februari 2023 dilaksanakan Musyawarah Guru Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam (MGMP PAI SMA TUBAN) di SMAN 1 Singgahan. MGMP kali ini dihadiri oleh


Pelantikan Dewan Kerja Ambalan Abdoel Jabbar- Putri Nglirip Pangkalan SMAN 1 Singgahan
Jumat, 26 Januari 2024 Pangkalan SMAN 1 Singgahan melaksanakan pelantikan Dewan Kerja Ambalan Abdoel Jabbar- Putri Nglirip masa bakti 2023/2024. Pelantikan dihadiri pembina dan dewan


Guru dan Tenaga Kependidikan Terbaik 2024
SMAN 1 Singgahan kembali menganugerahkan penghargaan kepada guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) terbaik. Ada dua kategori penghargaan, yaitu guru terbaik dan Tenaga Kependidikan terbaik. Tahun


Transformasi Pengelolaan Kinerja dalam Platform Merdeka Mengajar
Pengelolaan Kinerja dalam platform merdeka mengajar merupakan upaya transformasi kinerja guru agar berpusat pada peserta didik. Sistem baru yang berpusat pada satu platform dirancang agar


Campus Fair Smanggi 2024: Push Your Dream
Pada kamis 18 Januari 2024 terlaksana kegiatan CFS(Campus Fair Smanggi). CFS diadakan di lapangan tengah SMA Negeri 1 Singgahan diadakan oleh ikatan alumni SMA Negeri


Praktik Pengalaman Lapangan Insitut Agama Islam Al Hikmah Tuban di SMAN 1 Singgahan
Senin, 15 Februari 2024, sebanyak 9 mahasiswa dengan didampingi dosen Tatang, Mpd.I, berkunjung dan memulai kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL). Para mahasiswa ini adalah mahasiswa


Gen Z Berprestasi tanpa Narkoba
SMAN 1 Singgahan bekerja sama dengan BNN Kabupaten Tuban mengadakan sosialisasi anti narkoba (Jumat, 12/1/2024). Pembicara yang hadir adalah Tri Wahyu Putra dan Raditya Saputra.


Warna-Warni Class Meeting, dari Voli Sarung sampai Pentas Seni
Halo teman-teman Pada akhir semester ganjil tahun pelajaran 2023/2024 SMAN 1 SINGGAHAN mengadakan kegiatan classmeeting dengan berbagai perlombaan. Kegiatan classmeeting ini diadakan mulai hari kamis


Perkemahan Bakti Saka Kalpataru dan Saka Wanabakti
Tepat tanggal 8 Desember 2023 digelar Perkemahan Bakti Saka Kalpataru dan Saka Wanabakti (Pertikawan) Regional Jawa 2023. Pertikawan diikuti beberapa provinsi dan kota antara lain


Atlet SMAN 1 Singgahan Belum Usai Taklukkan Bupati Cup
Atlet SMAN 1 Singgahan belum berhenti menggebrak Bupati Cup. Kali ini perolehan piala berasal Cabor dagongan, tarik tambang, dan gobak sodor. Maepink Putri Melani dan


Menggali Ilmu Kepenulisan dalam Pesta literasi Tuban
Perpustakaan sebagai jendela ilmu pengetahuan memainkan peran tak tergantikan dalam membentuk budaya literasi masyarakat. Tak hanya membaca dan memahami isi buku, di Perpustakaan kita bisa


Gema Khatam Al Qur’an di Mushola Al Jabbar
SMAN 1 Singgahan mendukung penuh kegiatan Gema Khatam Al-Qur’an yang diadakan Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Timur. Kegiatan untuk peringatan Hari Amal Bakti ke-78 ini


Menjadi Paperless Office dengan PSAS Berbasis Smartphone
SMAN 1 Singgahan bergerak menuju Paperless Office . Beberapa kebijakan sekolah diambil untuk mendukung gerakan tersebut. Salah satunya pelaksanaan PSAS (Penilaian Sumatif Akhir Sekolah) berbasis